Teman-teman saat ini saya sedang mengikuti kompetisi AIMA 2009 (Axioo Intellectual Marketing Award 2009)
Apa itu kompetisi AIMA?
AIMA 2009 adalah kompetisi marketing bagi mereka yang berani menerima tantangan membuat konsep starategi marketing (branding dan selling) yang paling Out Of The Box (kreatif,inovatif)dan paling handal untuk Axioo, baik strategi marketing online maupun offline.
Kompetisi ini diadakan di 10 regional (Jakarta 1,Jakarta 2, Medan, Palembang, Bandung ,Semarang, Yogyakarta,Surabaya + Denpasar, Malang, Banjarmasin + Manado + Makasar). Tiap-tiap regional akan diambil 1 pemenang yang akan mewakili regional maju ke babak 10 besar nasional.
Salah satu point penilaiannya adalah banyaknya pendukung/ vote, untuk itu kami mohon dukungan teman2 semua untuk berpartisipasi memberikan vote pada tim kami (B-O DRAGON). Voting ini berhadiah, teman2 yang memberikan vote berkesempatan mendapatkan hadiah menarik dari Axioo (mungkin bisa berupa laptop, harddisk eksternal, dll), jika kami berhasil masuk 10 besar.
so, tunggu apalagi?
Ambil kesempatan ini. Vote tim B-O DRAGON dan rebut hadiahnya !
Caranya:
1. Kunjungi website Axioo Out Of The Box. Registrasi dulu dengan klik tombol "Sign Up Now For Free"
2. isikan data diri anda di box registration, lalu tekan "register"
contoh:
Penting: catat "username dan password" yang anda isikan, biar gak lupa.jika registrasi berhasil akan muncul jendela seperti ini:
3. Buka alamat email yang anda cantumkan saat registrasi tadi. buka pesan yang berjudul "Axioo Out Of The Box-Your registration pending"
Klik link yang paling panjang,yang ada di dalam pesan tersebut:
4. Dengan meng-klik link tersebut, otomatis anda akan menuju ke website Axioo Out Of The Box kembali. Silahkan Login dengan mengisikan "Username dan Password" sesuai yang anda isikan pada langkah (1). Tekan Login
5. Setelah anda berhasil login,maka akan muncul halaman profil. Klik Banner AIMA yang ada diatas profil anda:
6.Setelah masuk ke website AIMA, klik "View & Vote"
7. pilih regional "Malang"
8. tarik scroll ke bawah, klik "B-O DRAGON"
9. ini yang paling penting, Klik "Vote"
10. jika Vote berhasil akan muncul jendela seperti ini
Terakhir, kami ucapkan terimaksih banyak kepada teman-teman yang telah berpartisipasi memberikan Vote untuk Tim B-O DRAGON.
Apa itu kompetisi AIMA?
AIMA 2009 adalah kompetisi marketing bagi mereka yang berani menerima tantangan membuat konsep starategi marketing (branding dan selling) yang paling Out Of The Box (kreatif,inovatif)dan paling handal untuk Axioo, baik strategi marketing online maupun offline.
Kompetisi ini diadakan di 10 regional (Jakarta 1,Jakarta 2, Medan, Palembang, Bandung ,Semarang, Yogyakarta,Surabaya + Denpasar, Malang, Banjarmasin + Manado + Makasar). Tiap-tiap regional akan diambil 1 pemenang yang akan mewakili regional maju ke babak 10 besar nasional.
Salah satu point penilaiannya adalah banyaknya pendukung/ vote, untuk itu kami mohon dukungan teman2 semua untuk berpartisipasi memberikan vote pada tim kami (B-O DRAGON). Voting ini berhadiah, teman2 yang memberikan vote berkesempatan mendapatkan hadiah menarik dari Axioo (mungkin bisa berupa laptop, harddisk eksternal, dll), jika kami berhasil masuk 10 besar.
so, tunggu apalagi?
Ambil kesempatan ini. Vote tim B-O DRAGON dan rebut hadiahnya !
Caranya:
1. Kunjungi website Axioo Out Of The Box. Registrasi dulu dengan klik tombol "Sign Up Now For Free"

2. isikan data diri anda di box registration, lalu tekan "register"
contoh:

Penting: catat "username dan password" yang anda isikan, biar gak lupa.jika registrasi berhasil akan muncul jendela seperti ini:

3. Buka alamat email yang anda cantumkan saat registrasi tadi. buka pesan yang berjudul "Axioo Out Of The Box-Your registration pending"

Klik link yang paling panjang,yang ada di dalam pesan tersebut:



6.Setelah masuk ke website AIMA, klik "View & Vote"





Terakhir, kami ucapkan terimaksih banyak kepada teman-teman yang telah berpartisipasi memberikan Vote untuk Tim B-O DRAGON.
Kita berjuang bersama !
Keep fight, smile n spirit !
Patience & Persistance !
Keep fight, smile n spirit !
Patience & Persistance !
Catatan:
Profil Tim
Nma Tim : B-O Dragon
Perguruan Tinggi : Universitas Brawijaya
Regional : Malang
Anggota : Ayu permanasari (Akuntansi '05)
Muslimah Nawwafi (Akuntansi '06)
Ramondya Pradigdo (Teknik Mesin '05)
Marketing Concept: Axioo Campus Cluster ( ACC), Intel Blog Competition (IBC)
Website AIMA terkadang sulit diakses, itu karena traffic yang tinggi akibat banyaknya vote yang masuk dari seluruh Indonesia. Tolong sabar dan di ulang2(reload) jika itu terjadi
Bagi temen2 yang gak mau repot, kasih alamat email aja(lewat komen, sms, pesan privat FB,dll) , nanti kami yg akan mendaftarkan. Teman2 tinggal konfirm pesan/klik link yang ada di email aja setelah kami daftarkan
Writen on Muslimah's official blog
http://myusmozaic.blogspot.com
2 komentar:
Mus, Then Must Arief mo daftarin emailnya lagi. Bs g ya....
semoga lolos yah.... biar mengharumkan nama malang plus brawijaya kita tersayang....
salam buat ayu permana' dari ayu kembarannya pas SMA hehe...
NB: coba sebarin juga di fb ama forum2 alumni UB...
Posting Komentar